- June 22, 2023
- By: admin
- in: Artikel Alat Berat
Micro tunneling memiliki keunggulan yang luar biasa. Teknik tersebut digunakan untuk mengebor tanah membentuk terowongan. Metode tersebut juga memiliki kombinasi teknik jecking pipe, atau pemasangan pipa dalam terowongan secara vertikal.
Pemasangan pipe jacking memang digunakan untuk kombinasinya. Sehingga dalam proses pemasangan pipa lebih mudah dan aman. Proses tersebut memang digunakan sebagai pengganti dari galian terbuka.
Selain itu saat pemasangannya juga tidak membutuhkan banyak orang. Dikarenakan ia menggunakan remote, sehingga hasilnya juga lebih akurat. Metode atau teknik tersebut juga tidak dilakukan di Indonesia tetapi beberapa negara.
Micro tunneling digunakan dan dikembangkan negara jepang pada tahun 1970. Setelah berkembang di negara tersebut kemudian juga digunakan dinegara lainnya termasuk Indonesia. Karena manfaatnya sangat tinggi, terutama dalam pemasangan pipa.
Pipa yang dimaksud bukanlah pipa air biasanya. Namun pipa untuk saluran air limbah, sehingga pemasangannya jauh lebih sulit. Namun, menggunakan teknik tunneling dan mengombinasikan sehingga menjadi lebih mudah.
Selain itu apabila masih banyak penggalian terbuka maka sangat mempengaruhi lingkungan, berbeda dengan sistem tunneling. Hal itu menjadi tujuan dari system tunneling agar berkurangnya penggalian terbuka.
Prosesnya juga cukup aman, tidak akan menimbulkan masalah seperti polusi udara dan lainnya. berbeda dengan penggalian terbuka. Sehingga banyak yang beralih dari teknik tranch ke proses tunneling.
Memanfaatkan Metode Micro Tunneling
Metode tunneling juga menggunakan teknologi canggih atau yang disebut trenchless. Hal tersebut menggunakan sistem penggalian khusus, sehingga tidak mempengaruhi lingkungan sekitar dan memerlukan alat bor untuk mmebangun saluran.
Saluran tersebut akan dipasang pipa memakai teknik jacking. Hal itu terbukti sangat ampuh dan lebih unggul dibandingkan penggalian terbuka. Biasanya teknik tersebut dipilih untuk daerah perkotaan yang padat penduduk.
Seperti daerah jalan raya yang tidak mungkin dipasang penggalian terbuka. Hal tersebut juga digunakan oleh bangunan-bangunan besar. Pemilihan teknik micro tunneling dikarenakan sangat efektif dan tidak memerlukan banyak orang.
Dalam mengoperasikan mesin tunneling ini yaitu mesin pertama akan didorong sampai melalui pembukaan awalnya, selanjutnya pipa didorong ke belakang mesin. Tekanan atau kekuatannya juga besar, hal tersebut dinamakan pipa pembajakan.
Hal ini merupakan proses yang diulang hingga mesinnya mencapai ujung berlawanan pada daerah poros penerimaan. Meskipun terowongan memiliki diameter kecil, akan tetapi lumayan besar untuk kemungkinan operator mengoperasikan mesinnya.
Akan tetapi kadang-kadang juga dalam mengoperasikannya operator mengendalikan dari permukaan tanah memakai array sensor, CCTV maupun komputer. Hal itu tentu membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih akurat lagi.
Metode tunneling ini juga dapat memindahkan batuan besar atau pasir, kotan hingga padatan yang lain dengan sangat mudah. Biasanya bahan-bahan tersebut digiling oleh mesinnya, kemudian dipompa keluar menggunakan jet air.
Sistem bubur sendiri memiliki 2 fungsi. Salah satu fungsinya adalah menyingkirkan tanah maupun galian tanah dengan membawanya ke permukaan melalui pipa dan juga selang slurry.
Langkah-langkah Microtunneling Biasa
Kami akan memberikan langkah-langkah micro tunneling agar Anda mengetahuinya. Apalagi sudah menggunakan alat canggih yang berbeda pengerjaan dengan penggalian terbuka. Berikut langkah-langkah metode tunneling yang perlu diketahui.
- Menggali poros sebagai peluncuran peralatan terowongannya dan peralatan penerimaannya di setiap ujung terowongan drive.
- Kemudian jack hidrolik akan mendorong mesin MTBM kedalam bumi memakai berbagai cutterhead yang sudah dirancang sesuai geologinya.
- Setelah itu pipa juga selang didalam peralatan terowongan berlumpur dan lumpur tersebut akan didorong keluar ke permukaan untuk pemisahan dan pembuangan.
- Tarik kembali jack pipanya dan lepaskan jalur bubur juga kabel control.
- Turunkan pipa ke poros selanjutnya masukkan diantara bingkai jacking dan juga MTBM.
- Sambungkan kembali jalur buburnya kemudian majukan MTBM drive lain.
- Ulangi prosesnya hingga MTBM sampai poros penerima.
- Selanjutnya mengambil peralatan MTBM juga trailing memakai crane setelah pipa terpasang.
Sangat canggih dan tidak membutuhkan banyak orang untuk mengoperasikannya. Menggunakan metode ini juga tidak akan menimbulkan polusi dan mempengaruhi lingkungan. Oleh sebab itu, saat ini sudah banyak menggunakan mesin tunneling.
Apalagi daerah perkotaan dan jalan yang padat, hal itu juga tidak akan mengganggu atau membuat penutupan jalan. Sehingga banyak negara yang juga sudah menggunakan teknik micro tunneling. XCMG
Subscribe
Login
0 Comments
Oldest